Detail Produk
Berat : - grBuku Senter Seri Hewan Gurun (3 buku)
Harga: 105rb/set
*SERI HEWAN GURUN*
_-Aan Wulandari-_
*Unta, kura-kura gurun, dan merkat* hidup di daerah yang tandus dan gersang ️.
Bagaimana cara mereka *bertahan hidup tanpa makanan dan air yang cukup ?*
Yuk temukan jawabannya di buku *SERI HEWAN GURUN*!
Set Seri Hewan Gurun adalah seri buku senter bertema sains tentang kehebatan hewan gurun yang mampu bertahan hidup dalam kondisi ekstrim.
Hewan gurun memiliki keistimewaan pada *struktur tubuhnya* yang tidak dimiliki hewan lain, seperti mampu menahan haus dan lapar serta *mencadangkan makanannya di dalam tubuh .*
Allah jadikan kelebihan itu sebagai modal keberlangsungan hidup mereka.
Mengenal kehebatan hewan gurun, menyadarkan kita pada *kuasa Allah Sang Pencipta Makhluk .*
*Kebaikan yang Dipetik dari Seri Hewan Gurun:*
Buku ini mengenalkan anak pada hewan hebat yang jarang ditemuinya.
Tidak hanya itu, membaca buku ini juga akan membuat anak berpikir tentang kuasa Allah dalam menciptakan makhluk-Nya yang begitu menakjubkan.
*Keunggulan lainnya:*
Membantu anak belajar sains dengan lebih mengalir dan bikin penasaran karena *fakta sains* dimasukkan dalam rangkaian cerita.
Cerita tentang *fakta keistimewaan unta, kura-kura gurun, dan merkat* yang menarik untuk anak-anak.
Berbagai *aktivitas berhitung* dan temukan yang membuat buku lebih interaktif.
Halaman _*shine a light_ (muncul gambar ketika disenter)* yang menambah keseruan untuk anak-anak belajar tentang sains hewan gurun.
*Belajar sains tentang hewan gurun jadi seru dan mudah dipahami karena buku ini dilengkapi fitur:*
Ilustrasi full color
Bahasa sederhana dan mudah dipahami (cocok untuk usia 3+)
Kolom fakta ilmiah
Kolom Aktivitas
Halaman Senter
*Deskripsi Produk :*
Penulis: Aan Wulandari
Ukuran: 23 x 22,5 cm
Halaman: 24 Hal/jilid
Sampul: Softcover
Kertas Isi: HVS 100 gsm
Berat: 330 gram
#SeriHewanGurun #HewanGurun #BukuSenter #BukuSenterHewanGurun #MengenalHewanGurun #Unta #KuraKuraGurun #Merkat #MengenalHewan #KeistimewaanUnta #Sains #GIP #AanWulandari #TokoBukuJakarta #ZenginShop